Sunday, February 28, 2016

Review Game Android versi Segalaberitaada

Assalamualaikum, kali ini saya akan memposting tentang Review game android yang booming di tahun 2016 versi segala berita ada, posting ke 2 ini tentang game karna saya juga seorang gamer (low budget)
ok ga usah basa basi terus, langsung aja Cekidot

1.Clash Royale (Supercell)
Game ini merupakan game bergenre Strategy PvP (Player vs Player), game ini merupakan reinkarnasi game Clash of Clans karena masih membawa beberapa unsur dari Game Clash Of Clans, contohnya adalah Pasukan yang memang di ambil dari Clash of Clans, tapi ada beberapa tambahnya sendiri


Namun sayang game ini belum tiba di PlayStore, game ini pertama kali di publikasi kan untuk pengguna iOS, baru bulan Februari 2016 ini game ini booming di internet.
yang berminat download Clash Royale bisa di download disini


2. Clash of Kings
 Clash of King ini merupakan game bertema strategi juga, dimana kalian harus membangun kerajaan bertahan dari serangan musuh, dan menyerang kerajaan lain.


Game ini baru di rilis tahun 2014, namun sayang pada tahun 2014 game ini belum banyak di minati, tetapi pada tahun 2015-2016 game ini semakin laris manis dipasaran
download disini

3.Seven Knights
Game yang satu ini meruupakan game besutan Netmarble, Game Seven Knights ini hampir sama seperti game-game trun base RPG . Contohnya seperti Dragon Blaze dan Brave Frontier. Namun game ini memiliki kelebihan tersendiri dari sisi animasinya yang dipenuhi dengan efek keren dari aksi para karakter, trun base yang dinamis dan tidak cenderung kaku, serta cerita yang sangat menarik. Tentu saja dengan modal ini game besutan Netmarble akan menjadi salah satu game favorit para gamer mobile di Indonesia


Salah satu yang membuat game ini booming selain gameplay dan grafisnya adalah alur ceritanya yang dalam. download di sini 

 sekian dulu review game kali ini jika ada link yang rusak tulis di komentar

Bagikan

Jangan lewatkan

Review Game Android versi Segalaberitaada
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.

Mohon jangan Comment Spam
Bila ada Link yang Rusak silahkan Tulis Di Comment
Untuk Blog Walking Dan Tukar Follow Bisa agan Duluan :)
Thanks