Saturday, March 5, 2016

Indonesia jadi target kelompok Hacker Lazarus

Halo Selamat Pagi,, DFC microoba bawa berita baru di bidang cyber nih, lagsung simak aja

Indonesia menjadi target Penyerangan kelompok Hacker Lazarus




Sebuah Kelompok Hacker Lazarus memilih Indonesia menjadi targetnya untuk kegiatan spionase dan sabotase cyber.
Kabarnya kelompok Lazarus akan menyerang lembaga keuangan, perusahaan manufaktur dan media massa di Indonesia.
Sudah banyak aksi Hacking yang di lakukan kelompok ini diantaranya adalah Operasi DarkSeoul yang tergetnya adalah perbankan dan media penyiaran yang berbasis di Seoul, kemudian Operasi Troy yang menjadi targetnya adalah pasukan militer di Korea Selatan, dan termasuk insiden Sony Pictures.. 

Menurut Juan Guerrero, Senior Security Researcher pada Kaspersky Lab kelompok Lazarus telah beberapa kali berhasil membobol keamanan beberapa perusahan sejumlah negara

Kelompok ini memang cukup berbahaya, dan sudah mulai unjuk gigi sebelum meretas Sony Picture Entertaiment.

Menurut Guerrero, pihaknya melalui Kaspersky Lab dan Operasi Blockbuster telah menemukan adanya kesamaan pada setiap malware yang digunakan kelompok hacker Lazarus dalam berbagai aksi penyerangan yang dilakukannya.

Beberapa korban dari aksi penyerangan yang dilakukan oleh kelompok hacker Lazarus adalah Operasi DarkSeoul yang tergetnya adalah perbankan dan media penyiaran yang berbasis di Seoul, kemudian Operasi Troy yang menjadi targetnya adalah pasukan militer di Korea Selatan, dan termasuk insiden Sony Pictures.

NB : untuk para admin website apapun perkuatlah sistem keamanan (Security) web anda

Sekian dulu berita dari saya, bila ada yang mau di tanyakan silahkan. tulis di komentar

(dikutip dari IndustriBisnis.com).

Bagikan

Jangan lewatkan

Indonesia jadi target kelompok Hacker Lazarus
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.

Mohon jangan Comment Spam
Bila ada Link yang Rusak silahkan Tulis Di Comment
Untuk Blog Walking Dan Tukar Follow Bisa agan Duluan :)
Thanks